-30-

-30-

Biologi bantu donk kak lagi butuh bgt​

bantu donk kak lagi butuh bgt​

B. 1 dan 3

Albuminuria

Albuminuria merupakan penyakit yang terjadi akibat adanya kerusakan pada glomerulus yang berperan dalam proses filtrasi, sehingga pada urine ditemukan adanya protein. Albuminuria dapat terjadi akibat kurangnya asupan air ke dalam tubuh sehingga memperberat kerja ginjal, mengonsumsi terlalu banyak protein, kalsium, dan vitamin C dapat membuat glomerulus harus bekerja lebih keras sehingga meningkatkan risiko kerusakannya. Upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah albuminuria adalah dengan mengatur jumlah garam dan protein yang dikonsumsi, serta pola hidup sehat untuk mengatur keseimbangan gizi.

Diabetes Insipidus

Penyakit ini disebabkan karena seseorang kekurangan hormon ADH atau hormon antidiuretik. Kondisi tersebut menyebabkan tubuh tidak dapat menyerap air yang masuk ke dalam tubuh, sehingga penderita akan sering membuang air kecil secara terus menerus. Upaya penanganan penderita diabetes insipidus adalah dengan memberikan suntikan hormon antidiuretik sehingga dapat mempertahankan pengeluaran urine secara normal.

Jawaban:

B. 1 dan 3

Penjelasan:

  • Diabetes insipidus disebabkan karena terjadinya masalah produksi ADH (antidiuretik hormon) pada ginjal. Hormon ini berfungsi dalam pengaturan volume urin yang hendak dikeluarkan.
  • Diabetes melitus terjadi karena pankreas mengalami gangguan dalam memproduksi insulin. Insulin berperan dalam menurunkan kadar gula darah agar tetap normal. Nah, kalau pankreas rusak, maka hal ini akan memengaruhi kandungan di urin, jadinya urinnya mengandung gula (padahal seharusnya tidak boleh ada gula di dalam urin).
  • Albuminuria merupakan penyakit karena ginjal (terutama bagian glomerulus) mengalami kerusakan. Akibatnya, protein yang seharusnya tersaring dan tidak ikut dalam urin malah lolos dan ikut terbawa bersama urin.
  • Leukemia adalah penyakit kanker darah. Jumlah sel darah (terutama leukosit) menjadi melimpah dan nggak teratur. Hal ini berakibat fatal karena leukosit ini malah menyerang sel-sel sehat dan bahkan yang dibutuhkan tubuh seperti eritrosit, trombosit, dll.
[answer.2.content]