-30-

-30-

Matematika 1. Aisyah mengikuti sebuah lomba olimpiade SD panitia lomba membuat sebuah aturan bahwa setiap jawaban benar mendapat nilai 5,jawaban yang salah diberi nilai -2 dan tidak menjawab diberi nilai -1. apabila dari 50 soal Aisyah bisa menjawab benar 32 soal dan tidak menjawab 5 soal.Berapakah nilai Aisyah dalam olimpiade itu ?

2. sekotak es krim mempunyai suhu 9°c dibawah nol setelah dikeluarkan dan didiamkan beberapa saat suhunya naik menjadi 11°c diatas nol.Berapa kenaikan suhu pada es krim tersebut?

3. suhu dipuncak gunung Fuji pada siang hari -5°c .pada malam hari terjadi penurunan suhu sebanyak 12°c. Berapakah suhu di puncak gunung Fuji pada malam hari?

4. 13+5×(-7)=

5. 54:(25-7)+75:(-15)=


(NB:tolong dibantu dengan cara dan jawaban yang benar terimakasih :) (:​

1. Aisyah mengikuti sebuah lomba olimpiade SD panitia lomba membuat sebuah aturan bahwa setiap jawaban benar mendapat nilai 5,jawaban yang salah diberi nilai -2 dan tidak menjawab diberi nilai -1. apabila dari 50 soal Aisyah bisa menjawab benar 32 soal dan tidak menjawab 5 soal.Berapakah nilai Aisyah dalam olimpiade itu ?

2. sekotak es krim mempunyai suhu 9°c dibawah nol setelah dikeluarkan dan didiamkan beberapa saat suhunya naik menjadi 11°c diatas nol.Berapa kenaikan suhu pada es krim tersebut?

3. suhu dipuncak gunung Fuji pada siang hari -5°c .pada malam hari terjadi penurunan suhu sebanyak 12°c. Berapakah suhu di puncak gunung Fuji pada malam hari?

4. 13+5×(-7)=

5. 54:(25-7)+75:(-15)=


(NB:tolong dibantu dengan cara dan jawaban yang benar terimakasih :) (:​

Penjelasan dengan langkah-langkah:

1. 32(5) + 13(-2) + 5(-1)

160 - 26 - 5

129

2.

9 dibawah nol = -9°C

11 diatas nol = 11°C

11°C - ( - 9°C ) = 11°C + 9°C = 20°C

3.

- 5°C - 12°C

- 17°C

4.

13 + 5 × (-7)

13 + ( -35 )

- 22

5.

54 ÷ ( 25 - 7 ) + 75 ÷ ( -15 )

54 ÷ 18 + ( -5 )

-2

Materi : Satuan dan Bilangan

Soal Nomor 1

32(5) + 13(-2) + 5(-1)

= 160 - 26 - 5

= 140 - 11

= 129

Soal Nomor 2

9 dibawah nol = -9°C

11 diatas nol = 11°C

Selisih [ Kenaikan ]

= 11°C - ( - 9°C ) = 11°C + 9°C = 20°C

Soal Nomor 3

- 5°C - 12°C = - 17°C

Soal Nomor 4

13 + 5 × (-7)

= 13 + ( -35 )

= 13 - 35

= - 22

Soal Nomor 5

54 ÷ ( 25 - 7 ) + 75 ÷ ( -15 )

= 54 ÷ 18 + ( -5 )

= 3 - 5

= -2

Semoga bisa membantu

[tex] \boxed{ \colorbox{navy}{ \sf{ \color{lightblue}{ Answer\:by\: BLUEBRAXGEOMETRY}}}} [/tex]

[answer.2.content]